Webinar Bedah Buku 2024
Dalam Rangka ikut serta mewujudkan tujuan pendidikan dan menjaga keberlangsungan pertumbuhan institusi, Perpustakaan STIKes Yarsi Pontianak sebagai salah satu Unit kerja yang ada di STIKes Yarsi Pontianak ikut berupaya dalam merealisasikan tujuan tersebut. Salah satu tujuan STIKes Yarsi Pontianak adalah Tersedianya lulusan yang unggul dan islami; menguasai, menerapkan, dan mengembangkan ilmu pengetahuan, dan teknologi dibidang kesehatan sesuai dengan kebutuhan nasional dan internasional.
